Carrick Minta Maaf pada Suporter MU
Editor Bolanet | 19 Februari 2016 08:12
United secara mengejutkan tumbang 1-2 di tangan tim Denmark, FC Midtjylland dan resmi hanya bisa menang delapan kali di 25 pertandingan terakhir di semua ajang.
Saya tidak bisa meminta lebih dari suporter. Mereka benar-benar luar biasa. Mereka amat hebat selama saya di sini, terutama di beberapa tahun terakhir, di mana kami kerap mengalami kesulitan. Mereka terus bersama kami, dan kami hanya bisa meminta maaf. Saya harap kami bisa membalas mereka dalam waktu dekat, tutur Carrick pada MUTV.
United akan menjamu FC Midtjylland di leg kedua pekan depan.
Carrick menambahkan: Kami percaya diri bisa membalikkan keadaan. Kami amat kecewa sekarang, namun kami akan mencoba bangkit. Pekan depan kami harus lebih bagus. Kami tidak bisa bermain seperti ini dan mengharap jadi juara. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Watford: Troy Deeney Pantas Gantikan Rooney
Piala Eropa 18 Februari 2016, 23:43 -
Sulit Tembus Empat Besar EPL, Van Gaal Incar Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2016, 23:03 -
MU Dikritik Karena Lepas Drinkwater
Liga Inggris 18 Februari 2016, 22:49 -
Ketimbang Liga Europa, Van Gaal Lebih Utamakan FA Cup
Liga Inggris 18 Februari 2016, 22:36 -
Cadangan di MU, Romero Dapat Tawaran Pulang Kampung
Liga Inggris 18 Februari 2016, 22:29
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39