Carrick Ingin Tutup 'Musim Terakhir' di MU dengan Trofi
Rero Rivaldi | 10 Februari 2017 13:20
Bola.net - - Michael Carrick mengatakan ia amat mendambakan memenangkan trofi bersama Manchester United menjelang akhir karirnya di Old Trafford.
Carrick akan berusia 36 di musim panas nanti dan kontraknya akan berakhir di penghujung musim.
Belum ada kepastian apakah klub akan mempertahankannya musim depan, namun gelandang Inggris itu menegaskan ia ingin menutup musim ini dengan raihan prestasi, karena tahu ini bisa jadi musim pamungkasnya di klub.
Terlepas dari apakah ini adalah musim terakhir saya atau tidak, itu tidak akan ada bedanya. Tidak ada banyak kesempatan bagi anda untuk masuk ke final, tutur Carrick menurut Mirror.
Itulah sesuatu yang saya sadari. Semakin anda bertambah tua saya kira anda semakin menyadari itu dan anda tidak ingin melewatkan peluang yang ada. Kami sudah masuk final Piala Liga dan di kompetisi lain kami juga merasa punya peluang yang bagus, tidak ada yang berubah.
Saya amat ingin meraih gelar juara, amat ingin memenangkan trofi lagi dan ingin klub kembali memenangkan trofi secara reguler.
United akan bermain melawan Watford di Old Trafford akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seaman Puji Adaptasi De Gea di Inggris
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:58 -
Woodward Puas dengan Skuat Manchester United Sekarang
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:13 -
Seaman Sebut Courtois Lebih Baik Dari De Gea
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:10 -
Rooney Optimis MU Bisa Tembus Empat Besar EPL
Liga Inggris 9 Februari 2017, 22:38 -
Ander Herrera Minta Kontrak Baru Pada MU
Liga Inggris 9 Februari 2017, 22:35
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39