Carrick Ingin MU Segera Bangkit
Editor Bolanet | 14 Desember 2015 19:53
Pekan lalu, United tumbang dua kali secara beruntun. Pertama dari di Liga Champions dan dari Bournemouth di Premier League. Namun jika ditarik lebih ke belakang lagi, Setan Merah gagal menang di tiga pertandingan yang mereka lakoni.
Total mereka tak pernah bisa menang di lima pertandingan terakhir. Carrick pun mengaku tak mau cari-cari alasan atas kekalahan tersebut. Ia menyerukan pada rekan-rekannya agar segera bangkit di pertandingan selanjutnya.
Saya bisa mengatakan berbagai alasan. Saya bisa bicara panjang lebar, namun pada akhirnya yang penting adalah hasil akhirnya, ujar Carrick seperti dikutip Sky Sports News.
Kami harus bisa bangkit, tetap bersatu dan percaya pada diri kami sendiri untuk melakukan hal yang benar dan bangkit pekan depan, serunya.
Man United akan melakoni laga yang bisa dikatakan mudah akhir pekan ini. Mereka akan menjamu Norwich City di Old Trafford pada tanggal 19 Desember. [initial]
Baca Juga:
- Van Gaal Klaim Pemain MU Masih Percaya Filosofi Dirinya
- 'Hanya Kemenangan Yang Bisa Buat MU Kembali Ditakuti'
- Zenden: MU Sulit Juara Premier League
- Moyes Anggap United Masih Bisa Sukses Musim Ini
- Gantikan Guardiola, Bayern Lirik Ancelotti
- Ferdinand Klaim Guardiola dan Ancelotti Belum Tentu Sukses di MU
- Ferdinand: Van Gaal Buat Pemain United Ketakutan
- Ronaldo Paling Rajin Berlatih di MU
- Pemain Ini Curhat Tak Pernah Disapa Sir Alex di MU
- Louis van Gaal Disarankan Tiru Jurgen Klopp
- Gary Neville: Aku Tak Ingin Latih MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Louis van Gaal Disarankan Tiru Jurgen Klopp
Liga Inggris 13 Desember 2015, 23:30 -
Gary Neville: Aku Tak Ingin Latih MU
Liga Inggris 13 Desember 2015, 21:42 -
Van Gaal Bikin Kesal, MU Kini Ngotot Kejar Guardiola
Liga Inggris 13 Desember 2015, 20:01 -
Eks Liverpool Ini Yakin Van Gaal Akan Pergi Sebelum 2017
Liga Inggris 13 Desember 2015, 18:48 -
Legenda Liverpool: MU Diam-diam Bisa Juara EPL
Liga Inggris 13 Desember 2015, 18:29
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39