Carrick Disebut Lebih Baik Daripada Schweinsteiger
Afdholud Dzikry | 8 November 2016 09:22
Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Peter Schmeichel mengatakan bahwa dirinya terkesan dengan performa Michael Carrick dan menurutnya lebih baik dari Bastian Schweinsteiger.
Carrick mendapatkan kepercayaan untuk bermain dari Jose Mourinho saat tampil melawan Swansea City akhir pekan lalu. Dirinya bermain di lini tengah bersama Maroaune Fellaini dan Paul Pogba.
Dan dikatakan Schmeichel, kehadiran Carrick di lini tengah membuat Pogba mampu tampil di performa terbaiknya pada pertandingan tersebut dan membawa The Red Devils menang dengan skor 3-1.
Dan mengomentari beberapa kicauan yang muncul selama pertandingan dengan menyebut Bastian Schweinsteiger akan tampil lebih baik dari Carrick andai dipercaya Mourinho, kiper legendaris MU tersebut tak sepakat.
Bastian memang merupakan pemain papan atas, dan saya akan senang melihatnya terlibat dalam tim lagi. Tapi dia bukanlah pemain yang lebih baik dari Carrick, ujarnya.
Carrick terlibat dalam permainan, Mourinho harus memainkannya kapanpun dia fit. Dia memberikan pemain seperti Zlatan, Pogba dan Rooney lebih banyak ruang dan opsi yang lebih baik, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 7 November 2016, 22:54
-
Cedera Mata Van Persie Ternyata Tak Parah
Liga Eropa Lain 7 November 2016, 22:15 -
Tak Perlu Gol Indah, Pogba Ingin Cetak Banyak Gol
Liga Inggris 7 November 2016, 22:09 -
Ibrahimovic Minta Maaf Tak Bisa Turun untuk Hadapi Arsenal
Liga Inggris 7 November 2016, 21:42 -
Kata Cantona, Messi Sekarang Mirip Justin Bieber
Bolatainment 7 November 2016, 21:37
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10