'Carrick dan Rooney Bantu Rashford Berkembang'
Editor Bolanet | 3 Agustus 2016 11:20
Rashford baru mencatat debutnya di United pada Februari, namun ia mencatat perkembangan yang luar biasa, dengan mencetak lima gol dalam 11 laga dan akhirnya mendapat tempat di skuat Inggris untuk Euro 2016.
Namun demikian, Lambert mengatakan bahwa pengalaman yang dimiliki oleh Rooney dan Carrick telah banyak membantu proses adaptasi Rashford.
Wayne Rooney banyak membantunya, Michael Carrick juga, ada banyak orang yang membantu anda ketika masih muda, tutur Lambert pada BBC.
Ketika anda menjadi seorang pemain muda, anda bisa membuat kesalahan sebanyak mungkin dan tahu bahwa kritikus takkan keras pada anda. Ketika anda menjadi pemain berusia 22, 23, atau 24 tahun, dan menjadi pemain inti, anda bisa dikritik.
Rashford mungkin akan turun sebagai starter, mungkin juga tidak, namun ekspektasi akan diarahkan pada Ibrahimovic dan Rooney dan juga pemain lain yang selama ini menopang klub. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Juve Rela Jika Pogba Pindah ke MU
Liga Italia 2 Agustus 2016, 22:55 -
Japp Stam: Melatih MU Bukan Hal Mudah bagi Mourinho
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:33 -
Saingan MU Kejar Lassana Diarra Kian Banyak
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 21:50 -
Vidic: Saya Hampir Gabung Liverpool
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 21:39 -
Takdir Schweinsteiger Balik ke Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 2 Agustus 2016, 18:51
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39