Carrick Akui United Tak Bermain Bagus Lawan Everton
Rero Rivaldi | 5 April 2017 15:40
Bola.net - - Michael Carrick mengakui bahwa gol telat tak bisa membuat mereka melupakan fakta bahwa Manchester United tidak menunjukkan performa bagus ketika menghadapi .
Zlatan Ibrahimovic membuat gol penyama kedudukan di menit-menit akhir babak kedua lewat titik penalti, usai sebelumnya Phil Jagielka membuat tim tamu unggul dulu di babak pertama.
Namun setelah meraih hasil imbang tiga beruntun di liga, gol tersebut tidak membuat ruang ganti tim bersorak gembira.
Carrick mengatakan di MUTV: Kadang anda bisa mencetak gol telat di sini dan hal itu membuat anda senang, namun tidak malam ini. Hal itu memang terasa lebih baik dari sebelumnya, namun kami pikir apa yang kami lakukan tidak cukup bagus.
Kredit untuk para pemain, mereka terus mencoba, tidak mudah ketika semuanya tidak berjalan dengan baik, terutama usai apa yang terjadi pekan lalu.
Ketika anda menjalani pertandingan seperti tadi, semuanya memang bisa menjadi sulit, namun anda harus terus mencoba dan terus percaya dan saya pikir para pemain melakukan itu, mereka terus mencoba. Kami meraih satu poin, namun ini tidak cukup.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luke Shaw Ngebet Tinggalkan MU Demi Gabung Spurs
Liga Inggris 4 April 2017, 20:47 -
Carragher Sebut MU Bisa Lolos ke Liga Champions
Liga Champions 4 April 2017, 20:14 -
Ibrahimovic Menyerah Kejar Chelsea
Liga Inggris 4 April 2017, 18:53 -
Ibrahimovic Pede MU Bisa Tembus Empat Besar
Liga Inggris 4 April 2017, 18:27 -
Griezmann Diklaim Ingin Main di Bawah Asuhan Klopp
Liga Inggris 4 April 2017, 17:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23