Carragher Ungkap Strategi Transfer Liverpool
Editor Bolanet | 20 Juni 2013 14:55
Sejauh ini, Liverpool telah berhasil mendatangkan Kolo Toure dari Manchester City dengan status free transfer. Sementara satu nama lain, Iago Aspas dari Celta Vigo juga sudah menjalin kesepakatan untuk menuju Anfield musim depan.
Langkah cepat Liverpool di bursa transfer kali ini dinilai sebagai kemajuan, di mana pada awal musim lalu mereka terkesan lambat, dan gagal mempersiapkan tim dengan baik menjelang musim bergulir.
Hal itu juga seperti dikatakan Carragher, yang mengaku sang manajer ingin lekas mendapatkan pemain buruannya dalam waktu dekat.
Saya yakin Brendan telah belajar banyak selama 12 bulan terakhir, dan saya pikir ia tak sabar untuk memulai musim depan. Saya berbicara padanya di akhir musim, dan ia ingin merampungkan bisnis sedini mungkin, ungkap Carragher.
Saat ini tampaknya Liverpool tengah berusaha mendatangkan pemain secepat mungkin, sehingga mereka siap untuk awal musim. [initial] (lfc/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
West Ham Resmi Dapatkan Andy Carroll
Liga Inggris 19 Juni 2013, 21:08 -
Reina Pahami Pemilihan Casillas
Piala Dunia 19 Juni 2013, 18:30 -
Jadwal Lengkap Liverpool di EPL 2013-2014
Liga Inggris 19 Juni 2013, 16:58 -
Andy Carroll Lolos Tes Medis Bersama West Ham
Liga Inggris 19 Juni 2013, 16:23 -
Jadwal Lengkap Premier League 2013-2014
Editorial 19 Juni 2013, 16:10
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39