Carragher Sarankan Sterling Tak Pindah Klub
Editor Bolanet | 19 Mei 2015 19:27
Sebelumnya, klub Merseyside itu dihebohkan dengan berita bahwa Sterling minta dilego di akhir musim ini. Kabar tersebut langsung menuai banyak komentar, baik dari para pengamat sepakbola, para legenda The Reds dan tentunya pendukung klub tersebut.
Carragher sendiri juga nampak emosi atas sikap pemain berusia 20 tahun tersebut. Ia bahkan sampai meminta Sterling untuk mengganti agennya yang ia nilai serakah. Namun, ia juga memberikan saran pada pemain keturunan Jamaika itu agar tetap bertahan di Anfield.
Menurut opini saya, ia tak perlu pindah klub. Demi perkembangan di dunia sepakbola, ia perlu bertahan di Liverpool. Sebab ia bermain secara rutin tiap pekan, cetus Carragher seperti dilansir Liverpool Echo.
Eks Wakil Kapten The Reds itu menambahkan, Sterling semestinya merasa malu ketika bertemu rekan-rekannya di sesi latihan tim akibat kabar tersebut.
Saya akan malu ketika ikut sesi latihan (Selasa) besok dan menunjukkan wajah saya pada semua orang, termasuk petugas wanita di bagian penerima tamu, ketus Carragher. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool dan Arsenal Berebut 'The Next Pogba'
Liga Inggris 18 Mei 2015, 22:25 -
Rodgers Pahami Rasa Frustasi Fans Liverpool
Liga Inggris 18 Mei 2015, 20:47 -
Rodgers: Liverpool Akan Rindukan Kepemipinan Gerrard
Liga Inggris 18 Mei 2015, 20:24 -
Rodgers Pertegas Keinginannya Benahi Lini Serang Liverpool
Liga Inggris 18 Mei 2015, 19:57 -
Gerrard Tolak Tandatangani Jersey LA Galaxy
Open Play 18 Mei 2015, 19:03
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39