Carragher: Owen Melakukan Blunder Saat Gabung MU
Editor Bolanet | 21 Maret 2013 06:06
Baru-baru ini, Owen memutuskan untuk gantung sepatu setelah kompetisi musim ini berakhir. Keputusan tersebut kemungkinan dibuat Owen karena melihat masa depannya yang tidak lagi secerah dulu.
Sinar kebintangan Owen memang seolah meredup sesaat setelah ia meninggalkan Liverpool. Bahkan, keputusannya untuk meninggalkan Stadion Anfield membuat dirinya dibenci oleh para suporter The Reds.
Carragher menilai keputusan Owen untuk berseragam MU merupakan sebuah kesalahan. Pasalnya, ia bisa saja kembali diterima oleh publik Anfield jika saja ia memilih untuk kembali. Bahkan, namanya sebagai pemain besar tidak akan berakhir seperti saat ini.
Bergabung dengan United adalah sebuah kesalahan. Hal itu menghancurkan kesempatan dirinya untuk memperbaiki segalanya dengan para fans Liverpool dan bahkan suporter United sama sekali tidak pernah melihat keberhasilan dirinya menjungkalkan Manchester City, papar Carragher seperti dilansir oleh thesportview.com.
Saat bersama The Red Devils pemain 33 tahun itu hanya tampil sebanyak 52 kali dan mengemas 17 gol. Beruntung ia berhasil merasakan nikmatnya mengangkat trofi Premier League pada tahun 2011. (tsv/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yaya Toure Terancam Hengkang Dari City
Liga Inggris 20 Maret 2013, 11:20 -
City Siap Tawar Duo Dortmund £50 Juta
Liga Inggris 20 Maret 2013, 05:30 -
Gagal di UCL, Fergie Ogah Disamakan City & Chelsea
Liga Champions 19 Maret 2013, 16:12 -
Mancini Sindir Wenger: Komentar Yang Sungguh Bodoh!
Liga Champions 19 Maret 2013, 14:45 -
Perang Raksasa EPL Berebut Begovic Mulai Memanas
Liga Inggris 19 Maret 2013, 13:50
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39