Carragher: Lawan MU, Klopp Harus Mainkan Origi
Rero Rivaldi | 13 Januari 2017 10:10
Bola.net - - Jamie Carragher percaya Divock Origi akan turun sebagai starter di lini depan ketika menghadapi Manchester United.
Pemain Belgia itu tidak pernah turun sebagai starter di liga sejak awal bulan lalu. Sementara itu, Daniel Sturridge turun ketika tim kalah dari Southampton di leg pertama semifinal Piala Liga.
Dan Philippe Coutinho sudah kembali bermain, setelah sebulan absen usai mengalami cedera engkel.
Namun Carragher percaya Origi akan mendapat kesempatan dari Jurgen Klopp ketika mereka bertemu United nanti.
Meski jika Daniel Sturridge mencetak gol ke gawang Southampton kemarin, saya tidak akan memperkirakan dia bermain di Old Trafford, tutur Carragher di Sky Sports.
Saya kira Divock Origi yang akan mendapat kesempatan.
Philippe Coutinho membuat perbedaan dan menunjukkan kualitasnya ketika di masuk di pertandingan melawan Southampton. Namun mungkin masih terlalu awal baginya untuk turun sebagai starter usai semua cedera yang ia alami dan dia mungkin akan masuk sebagai pengganti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Akan Aktifkan Klausul Rilis De Gea
Liga Spanyol 12 Januari 2017, 23:40 -
Kamera Laba-laba Jalani Debut di Laga MU vs Liverpool
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:34 -
Pallister Yakin MU Masih Bisa Kejar Chelsea
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:26 -
Mata Minta Skuat MU Jaga Konsistensi
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:05 -
Di MU Mourinho Kini Sudah Berubah
Liga Inggris 12 Januari 2017, 21:37
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39