Carragher: Flanagan Pemain Terbaik di Derby
Editor Bolanet | 28 November 2013 13:37
Carragher pun bahkan tidak ragu menyebut Jon Flanagan sebagai salah satu pemain yang penampilannya paling bagus di laga panas tersebut.
Saya pikir pemain terbaik di lapangan adalah Simon Mignolet, namun dalam hal pemain di luar area penalti maka saya akan memilih Jon Flanagan dan (Ross) Barkley. Bagi saya, keduanya amat vital untuk tim masing-masing, jelasnya pada situs resmi Liverpool.
Flanagan berposisi di bek kiri, saya sudah bermain di posisi itu dan sungguh tidak mudah ketika anda diminta bermain di sisi yang sebaliknya. Flanagan mampu membuktikan kemampuannya itu ketika dilatih oleh Kenny Dalgish. Kini ia mendapat kepercayaan dari Brendan Rodgers, saya pikir kita akan melihat lebih banyak darinya, tutup Carragher.
Derby seru antara Everton dan Liverpool pekan lalu diwarnai dengan drama enam gol. Hasil akhir 3-3 sama kuat untuk kedua tim. [initial]
(lfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moses Sabet Penghargaan Pemain Terbaik Nigeria
Liga Inggris 27 November 2013, 18:31 -
Suarez Sarankan Liverpool Membeli 'The Next Tevez'
Liga Inggris 27 November 2013, 17:47 -
20 Klub Terpopuler di Dunia di Belantara Facebook
Editorial 27 November 2013, 16:51 -
Kolo Toure: City Akan Menyesal
Liga Inggris 27 November 2013, 16:42 -
Liverpool-Man Utd Inginkan Arda Turan
Liga Inggris 27 November 2013, 16:28
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40