Carragher Bela Sir Alex Terkait Keputusan Depak Pogba
Editor Bolanet | 15 Mei 2015 10:19
Memang banyak pihak yang melihat keputusan tersebut sebagai sebuah kesalahan besar karena saat ini Pogba menjadi salah satu pemain paling diburu di dunia. Kendati demikian Carragher melihat kondisi tersebut lewat perspektif yang berbeda dan mendukung keputusan Fergie.
Sir Alex adalah master dalam menemukan talenta muda. Jika dia merasa gaji seorang pemain muda terlalu besar atau bahkan sang pemain meminta bayaran setara dengan para pemain di tim inti, saya bisa memahami keputusannya (melepas Pogba). tutur Carragher.
Namun uang yang harus anda bayarkan untuk mendatangkannya kembali bisa jadi setara dengan total gaji yang sudah dibayarkan kepadanya dari dulu sampai saat ini. Namun keputusan tersebut dibuat untuk menjaga pemain muda lainnya. imbuhnya.
Jadi mungkin itu adalah keputusan benar yang sedikit meninggalkan penyesalan. Namun anda memang harus memiliki aturan sendiri dan filosofi yang kuat di klub anda untuk menangani para pemain muda. pungkas Carragher. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Koke Ikut Senang Morata Tembus Final Liga Champions
Liga Champions 14 Mei 2015, 23:49 -
Juventus ke Final, Pemain Monaco Ini Tak Rela
Liga Champions 14 Mei 2015, 22:06 -
Lippi Berharap Juventus Juara UCL di Berlin
Liga Champions 14 Mei 2015, 20:11 -
Kroos Berharap Ancelotti Bertahan
Liga Champions 14 Mei 2015, 19:59
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39