Cari Striker Baru, Liverpool Bidik Striker Timnas Brazil
Editor Bolanet | 29 Agustus 2016 15:55
Semenjak Premier League digelar pada pertengahan Agustus lalu, Jurgen Klopp dikabarkan masih tidak puas dengan performa para strikernya yang tampil kurang garang. Oleh karenanya pelatih asal Jerman itu disebut tengah mencari opsi striker baru dalam waktu dekat ini.
Menurut media asal Brazil, Futebol da Gauncha Klopp disebut akan coba meminang sosok penyerang Timnas Brazil, Luan. Striker milik Gremio itu disebut ditawar dengan nilai yang cukup tinggi yaitu £30 Juta.
Luan sendiri memang tampil cukup apik selama Olimpiade Musim panas di Rio De Jeneiro baru-baru ini. Ia total mencetak tiga gol selama Olimpiade sehingga membawa Brazil meraih medali emas.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Terkesan Dengan Kemampuan Adaptasi Conte
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 23:20 -
Mignolet Tanggapi Rumor Joe Hart Menuju Liverpool
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 22:02 -
Bisa Main Full Bersama Liverpool, Matip Girang
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 18:30 -
Matip Tak Puas Dengan Hasil Liverpool Kontra Tottenham
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 17:43 -
Hazard Kembali Ganas, Chelsea Diklaim Bisa Juara EPL
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 16:50
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39