Cari Kambing Hitam Lagi, Moyes Pilih Fellaini
Editor Bolanet | 26 Oktober 2013 15:25
Menurut The Daily Mail, gelandang asal Belgia itu menjadi sasaran utama kekecewaan sang manajer usai Setan Merah ditahan imbang akhir pekan lalu. Moyes disebut sangat gusar dengan kecerobohan timnya membuang penguasaan bola sehingga kecolongan gol The Saints di menit akhir.
Dan sosok yang dipilihnya sebagai kambing hitam adalah Fellaini, mantan anak buahnya di yang ngotot ia beli di akhir musim panas kemarin. Moyes yang merasa tak puas kemudian menarik gelandang kribo itu dan menggantikannya dengan Danny Welbeck di 15 menit terakhir.
Kekecewaan itu terus ditunjukkan Moyes dengan membangkucadangkan Fellaini pada laga Liga Champions kontra Real Sociedad di tengah pekan. Dalam laga yang dimenangi United dengan skor tipis 1-0 itu, Moyes memilih lebih mempercayai gelandang veteran Ryan Giggs ketimbang Fellaini.[initial]
Kick and Premier League Rush!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Man Utd vs Stoke, Tamu Sedang Tumpul
Liga Inggris 25 Oktober 2013, 18:07 -
Fabregas: Penampilan United 'Menipu'
Liga Inggris 25 Oktober 2013, 16:06 -
'Kagawa Lebih Cocok jadi Gelandang Serang'
Liga Inggris 25 Oktober 2013, 15:54 -
'Steven Gerrard Jauh Lebih Baik Ketimbang Roy Keane'
Liga Inggris 25 Oktober 2013, 15:27 -
Fergie Remehkan Liverpool, Rodgers Balas Ejek MU
Liga Inggris 25 Oktober 2013, 15:17
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39