Capello: MU Belanja Besar Tapi Tak Bisa Juara
Editor Bolanet | 7 Agustus 2016 02:20
Setan Merah memasuki periode sulit sejak Sir Alex Ferguson meninggalkan klub pada tahun 2013. Di bawah pria Skotlandia itu, United berhasil memenangkan 13 Premier League, bersama dengan lima Piala FA dan dua gelar Liga Champions.
Namun, sejak masa kepemimpinan David Moyes, Louis van Gaal dan sekarang Jose Mourinho, United cuma memenangkan satu Piala FA. Capello mengatakan bahwa itu tidak cukup bagus mengingat klub telah mengeluarkan uang yang cukup banyak dalam beberapa musim terakhir.
Mereka sudah menghabiskan 500 juta euro dalam tiga tahun cuma untuk memenangkan Piala FA dan mereka tidak lolos ke Liga Champions dua kali, kata Capello dilansir Express.
Uang bukan segalanya.
United kembali melakukan belanja besar di musim panas ini, setelah Mourinho mendatangkan Eric Bailly dan Henrikh Hkhitaryan dengan total 56 juta pounds. Selain itu, mereka hanya tinggal selangkah lagi mendapatkan Paul Pogba yang niai transfernya dipercaya bakal memecahkan rekor dunia.[initial]
Baca Juga:
- Vardy: Kalahkan MU Akan Install Ulang Mental Juara Leicester
- Mourinho Puas Dengan Aktivitas Transfer Manchester United
- Zlatan: Saya Datang ke MU untuk Menangkan Trofi
- Rooney: Barkely Mirip Saya Ketika di Everton
- Mourinho Sebut Smalling & Fosu-Mensah Fit Hadapi Leicester
- Allegri: Besok, Pogba Kembali Berlatih di Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zlatan: Saya Datang ke MU untuk Menangkan Trofi
Liga Inggris 6 Agustus 2016, 22:00 -
Rooney: Barkley Mirip Saya Ketika di Everton
Liga Inggris 6 Agustus 2016, 21:20 -
Mourinho Sebut Smalling & Fosu-Mensah Fit Hadapi Leicester
Liga Inggris 6 Agustus 2016, 21:00 -
Allegri: Besok, Pogba Kembali Berlatih di Juventus
Liga Italia 6 Agustus 2016, 20:52 -
Mourinho Akui Persiapan MU Kurang Matang
Liga Inggris 6 Agustus 2016, 20:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39