Campbell: Terus Cetak Gol, Giroud Akan Tuntut Starter
Rero Rivaldi | 4 November 2016 10:50
Bola.net - - Mantan bek , Sol Campbell, menyatakan bahwa Olivier Giroud akan terus meminta dimainkan sebagai starter jika ia terus mencetak gol.
Giroud menjalani start yang sulit di awal musim, seiring kesulitannya untuk mengembalikan kondisi fisiknya, namun pemain Prancis tampil impresif ketika ia masuk sebagai pemain pengganti dan membuat dua gol ke gawang Sunderland, sebelum akhirnya kembali mencetak gol di laga melawan Ludogorets tengah pekan ini.
Alexis Sanchez sendiri tampil bagus di lini depan, namun Campbell percaya manajer Arsene Wenger bakal menghadapi dilema untuk memainkan salah satu di antara mereka secara reguler.
Jika Giroud terus mencetak gol, ia akan mengatakan 'anda harus memainkan saya sebagai starter'. Atau ia tidak akan mengatakan itu dan terus memberikan tekanan dengan terus memberikan dampak yang luar biasa dan tampil solid untuk mengubah persepsi mengenai hirarki klub, tutur Campbell di 888 Sport.
Ia harus bisa memaksakan diri untuk mendapat tempat di tim inti. Bagi Arsene, inilah yang ia butuhkan. Persaingan di dalam tim yang akan berujung pada kesuksesan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tetap Posisikan Ramsey sebagai Pemain Sayap Kanan
Liga Inggris 3 November 2016, 23:12 -
Wenger Menilai Wilshere Masih Punya Masa Depan di Arsenal
Liga Inggris 3 November 2016, 21:50 -
Mertesacker Termotivasi Kemenangan Arsenal Lawan Ludogorets
Liga Champions 3 November 2016, 19:43 -
Wenger: Cazorla Masih Meragukan
Liga Inggris 3 November 2016, 19:22 -
Bukan Pogba Atau Ozil, Pengumpan Terbaik di EPL Adalah Henderson
Liga Inggris 3 November 2016, 19:01
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39