Cahill Sanjung Spirit Luar Biasa Chelsea
Rero Rivaldi | 16 Desember 2016 08:59
Bola.net - - Gary Cahill mengatakan sukses memuncaki klasemen sementara liga terjadi karena mereka memiliki spirit tim yang luar biasa dan juga pertahanan yang amat ketat.
The Blues akan menatap pertandingan akhir pekan ini melawan Crystal Palace dengan keunggulan enam angka atas Liverpool dan Arsenal, usai menang 1-0 atas Sunderland kemarin.
Itu adalah kemenangan ke-10 beruntun untuk tim London Barat, di mana selama periode tersebut mereka hanya kemasukan dua gol.
Anda perhatikan statistik itu dan untuk saat ini, sulit untuk memberikan kritik apapun. Untuk saat ini, kami sudah bermain amat bagus, tutur Cahill menurut Chelsea TV.
Namun sepakbola akan dimainkan pekan demi pekan, bulan demi bulan. Kami ingin terus melanjutkan momen ini dan terus mempertahankan spirit bagus yang ada di tim kami saat ini. Hal tersebut adalah yang terpenting untuk kami.
Chelsea sendiri musim lalu hanya finish di peringkat 10 klasemen akhir, dan kini mereka sudah dianggap banyak orang menjadi kandidat terkuat untuk menjadi juara Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Puji Kemenangan Chelsea Meski tanpa Hazard
Liga Inggris 15 Desember 2016, 23:54 -
Courtois Senang Chelsea Bikin Klub Premier Lain Tertekan
Liga Inggris 15 Desember 2016, 23:43 -
Inter Sudah Dekati Chelsea Untuk Rekrut Mikel
Liga Italia 15 Desember 2016, 20:05 -
Juventus Kalahkan Chelsea dan Arsenal Dalam Perburuan Caldara
Liga Italia 15 Desember 2016, 19:20 -
Oscar Kini Diklaim Ingin Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 15 Desember 2016, 17:15
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39