Cahill: Mourinho Bilang Kami Bermain Buruk
Editor Bolanet | 21 Januari 2014 07:43
Namun menurut pengakuan Gary Cahill, sang manajer Jose Mourinho menyebut mereka tidak bermain dengan baik di babak pertama. Padahal saat itu tim sudah unggul 2-0 melalui dwigol dari Samuel Eto'o.
Manajer mengatakan di istirahat babak pertama bahwa kami tidak bermain baik, namun pada akhirnya kami tetap bisa unggul 2-0, tutur Cahill pada ChelseaFC.com.
Itu adalah sebuah pertandingan yang penting dan amat keras. Menurut saya kami tampil cukup baik di babak pertama dan mampu mengendalikan permainan. Hasil ini penting untuk kepercayaan diri kami dan merupakan tiga poin yang amat penting, pungkas Cahill.
West Ham United akan jadi lawan Chelsea berikutnya di Premier League akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Abramovich Siap Kucurkan Dana Lagi Bagi Chelsea'
Liga Inggris 20 Januari 2014, 23:24 -
Bikin Mou Jantungan, Cech Beri Penjelasan
Liga Inggris 20 Januari 2014, 22:11 -
Ivan Rakitic Bikin Chelsea dan Man United Gigit Jari
Liga Champions 20 Januari 2014, 21:11 -
Cedera Siku, Mourinho Jalani Operasi
Liga Inggris 20 Januari 2014, 20:52 -
Phil Jones: Kami Mendominasi Chelsea
Liga Inggris 20 Januari 2014, 19:32
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39