Cahill dan Mata Mendukung Terry Sebagai Kapten Chelsea
Editor Bolanet | 20 Oktober 2012 22:27
Sebelumnya Terry diskors empat pertandingan dan didenda £ 220.000 oleh FA. Terry dihukum atas aksi rasialnya terhadap Anton Ferdinand saat pertandingan antara QPR dan Chelsea 12 bulan yang lalu.
Komisaris The Blues Bruce Buck menegaskan bahwa Terry tidak akan kehilangan ban kapten, meskipun ia dikenai denda. Mendengar pernyataan tersebut Cahill dan Mata merasa gembira.
Fantastik! Sejujurnya saya benar-benar tidak menyangka keputusan tersebut. Ia telah menjadi kapten selama bertahun-tahun, ujar Cahill kepada Sky Sports.
Sementara itu Mata, yang menjadi pahlawan usai mencetak dua gol ke gawang Tottenham, menilai Terry adalah sosok yang tak tergantikan di Chelsea.
Dia adalah rekan setim yang hebat dan ia benar-benar pria yang baik, bela Mata. [initial]
Chelsea Tetap Menunjuk Terry Sebagai Kapten (sky/jef)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kompany: Ekspektasi Bebani City
Liga Inggris 19 Oktober 2012, 23:24 -
Chievo: Kami Sudah Dapatkan Drogba
Liga Italia 19 Oktober 2012, 23:05 -
Tito: Juara Spanyol? Barca Juara Dunia!
Liga Spanyol 19 Oktober 2012, 23:00 -
AVB: Porto dan Arsenal Lebih Bagus Dari Chelsea
Liga Inggris 19 Oktober 2012, 22:45 -
Mourinho: Barca Bukan Lagi Jawara
Liga Spanyol 19 Oktober 2012, 22:15
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23