Cahill: Costa Dicintai di Chelsea, Seperti Drogba
Rero Rivaldi | 13 Desember 2016 07:45
Bola.net - - Gary Cahill mengklaim bahwa rekannya Diego Costa, kini memainkan peran yang amat penting di , sama seperti Didier Drogba dulu.
Pemain Spanyol sudah membuat 12 gol dalam 15 pertandingan liga musim ini, usai pekan lalu ia mencetak gol penting yang menentukan kemenangan timnya di kandang sendiri atas West Brom.
Costa, yang sempat dikritik oleh banyak fans menyusul pemecatan Jose Mourinho 12 bulan silam, kini sudah kembali merebut hati para suporter di Stamford Bridge berkat performa memikatnya di mulut gawang lawang tim asuhan Antonio Conte.
Cahill lantas mengatakan di Evening Standard: Didier merupakan figur besar soal urusan mencetak gol dan juga dengan kepribadiannya di dalam dan luar lapangan. Anda membutuhkan striker seperti itu dan Diego amat cocok.
Sejak dia berada di klub ini, dia sudah mencetak banyak gol, namun musim ini dia amat hebat. Apakah fans mulai mencintainya seperti mereka menyukai Didier? Ya, tentu saja, karena dia terus mencetak gol tiap pekan. Dia membuat kami menang. Saat ini dia masuk barisan terbaik dunia. Statistik tidak berbohong.
Drogba sudah mencetak 164 gol dalam 381 penampilan di Chelsea, dan sempat membantu klub memenangkan trofi Liga Champions di 2012 silam.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp: MU dan City Bukan Lagi Tim Favorit Juara
Liga Inggris 12 Desember 2016, 16:40 -
Diego Costa Mulai Tebar Ancaman di Premier League
Liga Inggris 12 Desember 2016, 16:20 -
Manajer West Brom: Gol Kemenangan Diego Costa Luar Biasa
Liga Inggris 12 Desember 2016, 10:00 -
Chelsea Menang Sembilan Kali Beruntun, Conte Senang
Liga Inggris 12 Desember 2016, 07:27 -
Conte Lega Chelsea Bisa Lewati Ujian West Brom
Liga Inggris 12 Desember 2016, 06:18
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39