Cahill: Chelsea Tak Janji Bisa Juara Musim Depan
Editor Bolanet | 20 Juni 2016 21:59
Musim lalu, The Blues mengalami musim yang buruk. Setelah mengalami awal yang buruk, Chelsea hanya bisa finis di peringkat 10 di akhir musim. Artinya, tim yang akan dilatih Antonio Conte ini hanya akan menjalani kompetisi domestik.
Tak banyak bermain membuat Chelsea dipercaya punya energi lebih banyak untuk meraih gelar Premier League. Namun keuntungan seperti itu, menurut Cahill, tak bisa memberikan kepastian.
Sejujurnya saya tidak tahu, waktu akan berbicara soal itu, kata Cahill pada Daily Star. Para pemain hanya ingin bermain dan bermain dan mereka berpikir bagaimana cara memberikan yang terbaik, lanjutnya.
Beristirahat panjang setelah pertandingan bukan menjadi kebiasaan kami, tapi hal itu bisa membuat persiapan lebih panjang dan waktu memulihkan tenaga lebih panjang. Siapa yang tahu, saya melihat hal positif dari situasi ini. Waktu yang akan membuktikan, paparnya lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Matic, Mourinho Korbankan Darmian
Liga Inggris 19 Juni 2016, 18:48 -
Giacherini Susul Conte ke Chelsea?
Liga Inggris 19 Juni 2016, 04:57 -
Pjanic Pergi, Nainggolan Tetap Bisa ke Chelsea
Liga Inggris 18 Juni 2016, 08:20 -
Pelatih Baru Everton Tolak Lepas Lukaku ke Chelsea
Liga Inggris 17 Juni 2016, 21:10 -
Real Madrid dan Chelsea Rebutkan Payet
Liga Inggris 17 Juni 2016, 20:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39