Cabaye: Saya Bahagia Berada di Newcastle
Editor Bolanet | 20 Januari 2014 20:25
- Gelandang Newcastle United Yohan Cabaye membicarakan perihal masa depannya bersama Newcastle United. Cabaye bersikeras bahwa ia cukup bahagia berada di Newcastle United.
Pemikiran saya tidak akan berubah, walaupun apapun yang terjadi. Saya akan mencoba yang terbaik bagi tim ini setiap hari, ujar Cabaye.
Jika manajer atau para staf senang dengan performa saya dan para suporter juga bahagia, maka saya juga ikut senang, imbuh Cabaye.
Yohan Cabaye sekaligus menutup rumor bahwa ia hengkang ke ataupun Arsenal. PSG pun sudah terang-terangan mengakui bahwa tertarik dengan Cabaye. [initial]
(gl/han)
Pemikiran saya tidak akan berubah, walaupun apapun yang terjadi. Saya akan mencoba yang terbaik bagi tim ini setiap hari, ujar Cabaye.
Jika manajer atau para staf senang dengan performa saya dan para suporter juga bahagia, maka saya juga ikut senang, imbuh Cabaye.
Yohan Cabaye sekaligus menutup rumor bahwa ia hengkang ke ataupun Arsenal. PSG pun sudah terang-terangan mengakui bahwa tertarik dengan Cabaye. [initial]
(gl/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Motta: Juventus Wajib Jual Pogba
Liga Italia 19 Januari 2014, 21:00 -
Eden Hazard Tidak Tertarik Pindah Ke PSG
Liga Inggris 19 Januari 2014, 19:52 -
Buruan Cedera, Chelsea Mundur Perlahan
Liga Champions 19 Januari 2014, 12:00 -
Rooney Hengkang, Moyes Inginkan Cavani
Liga Champions 19 Januari 2014, 11:01 -
Ancelotti: Tak Ada Ibra, PSG Tak Juara
Liga Eropa Lain 18 Januari 2014, 20:05
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39