Caballero Tak Mau Catatan Bagus Man City di FA Cup Sirna
Editor Bolanet | 23 Januari 2015 05:16
Ingin memastikan harapan City bermain di Wembley tetap terbuka, mantan penjaga gawang Malaga itu menolak untuk memandang Middlesbrough sebelah mata. Khususnya setelah timnya hanya menang tipis dari Sheffield Wednesday di putaran sebelumnya.
Setiap trofi penting bagi kami dan kami tahu bila kami mengalahkan Middlesbrough, kami akan siap bertanding di putaran berikutnya.
Kami tahu kami harus bekerja keras saat mengalahkan Wednesday dan bahwa saat ini Middlesbrough juga sedang bermain sangat bagus. ujarnya pada mcfc.co.uk.
Caballero juga tak mau catatan bagus City di FA Cup menjadi sirna.
Kami memiliki prestasi bagus di ajang ini dalam tiga atau empat tahun terakhir, menjadi juara, mencapai final dan berada di perempat final. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gebuk City, Gibbs Klaim Arsenal Sudah Tunjukkan Mental Tangguh
Liga Inggris 22 Januari 2015, 18:49 -
Mancini Ingin Reuni Dengan Milner?
Liga Italia 22 Januari 2015, 18:27 -
Luar Area, Tottenham Paling Berbahaya
Liga Inggris 22 Januari 2015, 15:23 -
Liga Inggris 22 Januari 2015, 15:05
-
Bertahan, Milner Minta Jaminan
Liga Inggris 22 Januari 2015, 15:05
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39