Bye MU! Malo Gusto Sepakat Gabung Chelsea
Serafin Unus Pasi | 25 Januari 2023 17:00
Bola.net - Asa Manchester United untuk mendatangkan Malo Gusto dikabarkan bakal sirna. Bek Lyon itu dilaporkan sudah mencapai kata sepakat untuk bergabung dengan Chelsea.
Gusto bisa dikatakan menjadi rising star di skuat Lyon. Di usianya yang masih muda, ia sudah menjadi andalan di sisi kanan pertahanan The Blues.
Performa apik Gusto ini menarik perhatian dua raksasa Inggris, Chelsea dan MU. Kedua tim ini sama-sama menginginkan jasa sang bek di musim dingin ini.
Laporan Football London, MU bakal gigit jari. Pasalnya Gusto sudah sepakat untuk pindah ke Chelsea.
Simak situasi transfer Gusto di bawah ini.
Kesepakatan Pribadi
Menurut laporan tersebut, Gusto saat ini sudah mencapai kata sepakat untuk pindah ke Chelsea.
Ia sudah menjalin kesepakatan pribadi untuk pindah ke Stamford Bridge. Sehingga Chelsea dilaporkan tinggal mengurus transfernya bersama Lyon.
Di sisi lain, MU dikabarkan tidak membuat langkah nyata untuk merekrut sang bek. Itulah mengapa Gusto memutuskan indah ke Chelsea.
Bakal Alot
Menurut laporan yang sama, meski sudah mencapai kata sepakat dengan sang pemain, Chelsea disebut bakal kesulitan mencapai kata sepakat dengan Lyon.
Raksasa Ligue 1 itu memang siap menjual Gusto ke Chelsea. Namun mereka meminta sang bek untuk dipinjamkan kembali ke tim mereka di sisa musim ini.
Chelsea dilaporkan keberatan dengan permintaan itu. Alhasil saat ini kedua klub sedang mencoba mencari kata sepakat untuk transfer sang gelandang.
Perkuat Lini Pertahanan
Chelsea saat ini membutuhkan jasa Gusto untuk memperkuat sektor kanan pertahanan mereka. Pasalnya Reece James masih akan absen dua bulan lagi akibat cedera.
Gusto juga diproyeksikan untuk kebutuhan jangka panjang Chelsea, karena kontrak Cesar Azpilicuesta di Stamford Bridge bakal habis di musim panas tahun 2024 nanti.
Klasemen Premier League
(Football London)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Ganas, Ini Starting XI Terbaik Pekan ke-21 Premier League 2022/2023
Liga Inggris 24 Januari 2023, 22:48 -
Chelsea Bakal Perpanjang Kontrak Thiago Silva?
Liga Inggris 24 Januari 2023, 18:40 -
Manchester United Bajak Transfer Malo Gusto ke Chelsea?
Liga Inggris 24 Januari 2023, 18:00 -
Kabar Baik Chelsea! Liverpool Mundur dari Perburuan Moises Caicedo
Liga Inggris 24 Januari 2023, 17:00 -
Hingga 24 Januari 2023, 15 Pemain Sudah Dibeli Chelsea pada Musim 2022/2023
Liga Inggris 24 Januari 2023, 10:42
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39