Butuh Senior, Arsenal Berencana Boyong Lampard
Editor Bolanet | 3 Desember 2012 15:40
Lampard, yang kontraknya akan habis pada akhir musim ini bisa saja meninggalkan Stamford Bridge pada Januari mendatang. Penyebabnya hingga kini masih belum ada kesepakatan perpanjangan yang dilakukan antara Lampard dengan Chelsea.
Masa depan pemain 34 tahun itu di Chelsea memang semakin tidak jelas, menyusul kebijakan kontrak yang kini diterapkan manajemen The Blues. Mereka hanya akan memberi durasi perpanjangan tak lebih dari setahun kepada para pemain veterannya.
Sedangkan manajer The Gunners, Arsene Wenger tampaknya sedang membutuhkan figur seorang senior, untuk membimbing para pemain muda di skuadnya. Dan Lampard dinilai sebagai sosok yang tepat.
Namun Wenger sepertinya harus mempertimbangkan secara matang terkait rencana tersebut. Pasalnya gaji Lampard tentu bukanlah nilai yang sedikit. Selain itu, ia juga kerap dibekap cedera dalam beberapa musim terakhir.
Sebelumnya, Lampard kerap disebut bakal hijrah ke luar Inggris. Namun pertimbangan keluarga membuat pemain didikan akademi West Ham tersebut diprediksi bakal memilih klub yang tak jauh dari London. (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal, Chelsea, MU Sulit di Babak Ketiga FA Cup
Liga Inggris 2 Desember 2012, 22:40 -
Pirlo: Juve Inginkan Juara Grup
Liga Champions 2 Desember 2012, 21:26 -
Anzhi Tawarkan Jalan Keluar Bagi Torres
Liga Eropa Lain 2 Desember 2012, 19:36 -
Benitez Mulai Khawatir Dipecat
Liga Inggris 2 Desember 2012, 09:30 -
Kecerdikan Allardyce, Kunci West Ham Libas Chelsea
Liga Inggris 2 Desember 2012, 04:04
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39