Bukan Hanya Juan Mata, Mourinho Berpeluang Depak 13 Pemain
Editor Bolanet | 6 Juni 2016 18:41
Sebelumnya, Mourinho hanya dikabarkan akan mendepak Juan Mata, Ander Herrera, Daley Blind dan Memphis Depay. Namun, daftar tersebut rupanya membengkak.
Dikutip dari El Confidencial, setidaknya ada 13 nama yang saat ini dipertimbangkan untuk dijual. Nama tersebut sudah termasuk empat pemain yang sebelumnya sudah disebut.
Daftar tambahan di antaranya, Bastian Schweinsteiger, Marouane Fellaini, Ashley Young, Michael Carrick, Marcos Rojo dan Sergio Romero. Pemain ini akan dilepas dengan status transfer permanen.
Terdapat tiga nama sisa yang saat ini masih dalam pertimbangan. Mereka yakni Luke Shaw, Antonio Valencia dan Matteo Darmian.
Shaw kemungkinan akan dipinjamkan ke klub lain yang bersedia memberinya kesempatan tampil penuh untuk bisa mengembalikan permainan terbaiknya. Sementara Valencia dan Darmian masih akan dipantau lebih lanjut karakter bermainnya oleh Mourinho. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlight Aksi Individual Martial Bersama Prancis vs Skotlandia
Commercial 5 Juni 2016, 23:51 -
MU Mulai Tawar Andre Gomes 35 Juta Pounds
Liga Inggris 5 Juni 2016, 23:20 -
Mourinho Lepas Mata ke West Ham?
Liga Inggris 5 Juni 2016, 22:00 -
Dibumbui Rivalitas Mourinho-Pep, Duo Manchester Kejar Aubameyang
Liga Inggris 5 Juni 2016, 18:18 -
De Gea Ingin Jadi Starter di Euro 2016
Commercial 5 Juni 2016, 15:01
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39