Buka 'Noda' Ferguson, Keane Disorot Pers Inggris
Editor Bolanet | 7 Oktober 2014 16:46
- Roy Keane kembali menebar sensasi dan kontroversi melalui rilis biografinya pekan ini, dan yang paling disorot tentu perseteruannya dengan Sir Alex Ferguson di Manchester United.
Bertajuk The Second Half, buku tersebut membuka bagaimana hubungan gelandang temperamental Irlandia itu dengan sang manajer kharismatik berakhir. Menurutnya, pertikaian dengan Fergie dimulai kala manajer asal Skotlandia itu berusaha menengahi adu mulutnya dengan asisten manajer Setan Merah, Carlos Queiroz.
Saat dilerai, Keane malah mengancam Ferguson dengan nada tinggi: Kamu juga, pelatih! Kita butuh sesuatu yang lebih dari kamu. Kita butuh lebih, pelatih. Kita tertinggal dari tim-tim lain.
Soal keputusannya pergi dari Old Trafford, Keane menegaskan jika perseteruan memuncak dengan Ferguson di tahun 2005 adalah katalisnya.
Saya berkata pada Ferguson 'Bisakah saya bermain untuk tim lain?' dan ia mengatakan 'Yeah, bisa karena kami merobek kontrakmu. Saya pikir 'sialan' - saya berdiri dan pergi. 'Yeah, saya hengkang', terangnya.
Nukilan buku tersebut yang dilaporkan oleh The Guardian, sontak menjadi sorotan media Inggris, terutama karena riwayat buruk hubungan Keane dengan Sir Alex memang sudah diketahui khalayak, namun kali ini datang dari sang pelaku sendiri. [initial]
(101gg/row)
Bertajuk The Second Half, buku tersebut membuka bagaimana hubungan gelandang temperamental Irlandia itu dengan sang manajer kharismatik berakhir. Menurutnya, pertikaian dengan Fergie dimulai kala manajer asal Skotlandia itu berusaha menengahi adu mulutnya dengan asisten manajer Setan Merah, Carlos Queiroz.
Saat dilerai, Keane malah mengancam Ferguson dengan nada tinggi: Kamu juga, pelatih! Kita butuh sesuatu yang lebih dari kamu. Kita butuh lebih, pelatih. Kita tertinggal dari tim-tim lain.
Soal keputusannya pergi dari Old Trafford, Keane menegaskan jika perseteruan memuncak dengan Ferguson di tahun 2005 adalah katalisnya.
Saya berkata pada Ferguson 'Bisakah saya bermain untuk tim lain?' dan ia mengatakan 'Yeah, bisa karena kami merobek kontrakmu. Saya pikir 'sialan' - saya berdiri dan pergi. 'Yeah, saya hengkang', terangnya.
Nukilan buku tersebut yang dilaporkan oleh The Guardian, sontak menjadi sorotan media Inggris, terutama karena riwayat buruk hubungan Keane dengan Sir Alex memang sudah diketahui khalayak, namun kali ini datang dari sang pelaku sendiri. [initial]
1 dari 4 halaman
THE METRO
2 dari 4 halaman
THE DAILY MAIL
3 dari 4 halaman
THE DAILY STAR
4 dari 4 halaman
THE MIRROR
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mata Acungi Jempol Aksi Heroik De Gea
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 23:21 -
Roy Keane Akui Pernah Menanduk Peter Schmeichel
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 23:12 -
Cech Ikut Terpukau Aksi Heroik De Gea
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 23:02 -
'Melihat Kualitas Di Maria, Man United Dapat Harga Murah'
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 21:59 -
Mata: Potongan Rambut Baru De Gea Bawa Keberuntungan
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 21:31
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40