Brozovic Tanggapi Rumor Arsenal
Editor Bolanet | 21 Maret 2016 14:23
Pemain Krosia itu tengah berada dalam masa peminjaman jangka panjang di Inter, dari Dinamo Zagreb, dan sempat disebut bakal pindah ke London Utara di musim panas mendatang.
Namun Brozovic belum lama ini mengatakan pada Tribal Football: Arsenal? Tidak mungkin, percayalah pada saya.
Memang jelas bahwa usai musim berakhir, kita bisa bicara mengenai apapun, namun pertama-tama saya akan membantu tim untuk kembali ke Liga Champions.
Masih ada sembilan pertandingan tersisa.
Arsenal sendiri sudah dikaitkan dengan sejumlah pemain di bursa Januari silam. Selain Brozovic, mereka juga kabarnya tengah meminati bintang Serie A lain yang tengah membela Napoli - Gonzalo Higuain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Main Film Garapan Saha dan Sagna, Eks Arsenal Syuting Adegan Porno
Bolatainment 20 Maret 2016, 19:19 -
Cetak Gol Perdana, Henry Ucapkan Selamat Pada Iwobi
Liga Inggris 20 Maret 2016, 13:23 -
Juventus Siap Goda Sanchez Agar Tinggalkan Arsenal
Liga Italia 20 Maret 2016, 11:31 -
Agar Tak Puasa Gelar, Arsenal Diminta Belanja Pemain Top
Liga Inggris 20 Maret 2016, 11:08 -
Petit Tuding Wenger Telah Bikin Fans Arsenal Kecewa
Liga Inggris 20 Maret 2016, 10:46
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39