Bravo Senang Bantu City ke Perempat Final Carabao Cup
Afdholud Dzikry | 26 Oktober 2017 13:45
Bola.net - - Kiper Manchester City, Claudio Bravo mengatakan bahwa dirinya senang bisa membantu tim melaju ke perempat final Carabao Cup lewat penampilannya di bawah mistar gawang.
Bravo menjadi pahlawan saat Manchester City kedatangan Wolverhampton Wanderers di Etihad Stadium, Rabu tengah pekan kemarin. Pada pertandingan itu, kiper Chile tersebut menggagalkan dua algojo penalti Wolves.
Pertandingan ini sendiri harus ditentukan lewat adu penalti setelah kedua tim bermain imbang tanpa gol hingga perpanjangan waktu. Nah, di babak adu penalti inilah Bravo menunjukkan kemampuannya dengan menggagalkan penalti Alfred N'Diaye dan Conor Coady untuk membawa City menang adu penalti dengan skor 4-1.
Ini malam yang spesial. Bila anda bekerja keras, bila anda tetap fokus, malam-malam seperti ini akan terjadi, ujarnya.
Tim membutuhkan sebuah performa hebat dari saya dan itulah bagaimana ini berjalan, sambungnya.
Saya selalu mencoba untuk membantu tim sebanyak yang saya bisa. Ini sebuah malam luar biasa bagi kami, untuk apa yang saya lakukan dan untuk apa yang terjadi, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca dan City Berlomba Pikat Bintang Muda Bayern
Liga Champions 25 Oktober 2017, 22:26 -
Bola Dikritik Guardiola, Ini Respon Piala Liga
Liga Inggris 25 Oktober 2017, 21:06 -
Belum Semusim, Danilo Sudah Rindukan Real Madrid
Liga Inggris 25 Oktober 2017, 20:06 -
Manchester City Tim Favorit Juara EPL Striker Timnas Italia Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2017, 19:29 -
Eks Real Madrid Idamkan Messi Gabung Man City
Liga Spanyol 25 Oktober 2017, 17:02
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23