Brace Chamberlain Buat Wenger Terkesan
Editor Bolanet | 26 Oktober 2016 07:30
Winger Inggris memborong semua gol kala tuan rumah menang 2-0 di Emirates dan membawa timnya ke babak perempat final, di kompetisi yang tidak pernah dimenangkan Wenger.
Konsentrasinya lebih tajam, determinasinya lebih besar dan ia sudah bekerja amat keras di sesi latihan. Hal itu terlihat di lapangan, tutur Wenger pada Goal International.
Wenger juga melempar pujian pada Carl Jenkinson, yang mencatat comeback usai dua tahun absen di tim, karena dipinjamkan ke klub lain dan juga mengalami cedera.
Fantastis melihat Carl kembali. Ia bermain dengan bagus dan tidak ada masalah fisik sama sekali, dan itu menunjukkan persiapan yang baik. Holding juga main bagus, Ainsley juga memberikan beberapa operan bagus dan Jeff juga menjalani laga yang baik. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Naby Keita: Saya Tolak Arsenal, Man City dan Liverpool
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 23:34 -
Arsenal dan Chelsea Berebut Jasa Gelandang Sevilla
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 18:16 -
Seperti Ozil, Pogba Juga Butuh Waktu
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 17:07 -
Crooks: Wenger Buat Sanchez Main Seperti Suarez
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 14:26 -
Arsenal Mata-Matai Wonderkid Juventus
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 12:26
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40