Bosnich: Ada Mourinho, MU Takkan Seperti Liverpool
Editor Bolanet | 30 Juli 2016 12:40
Kedatangan manajer Portugal di Old Trafford membuat harapan banyak orang akan gelar juara kembali membuncah, usai klub kali terakhir memenangkan liga di 2013.
MU juga diperkirakan akan membeli Paul Pogba dengan harga 100 juta poundsterling.
Jose Mourinho tahu apa yang dibutuhkan untuk memenangkan gelar juara, tutur Bosnich pada talkSPORT.
Ia mengalami kekecewaan musim lalu ketika, jika boleh jujur, para pemain mengecewakannya. Ia kini harus membuktikan banyak hal.
Ia tahu untuk waktu yang lama, bahwa ia akan menangani Manchester United, jadi ia punya waktu tidak hanya untuk mempersiapkan dirinya sendiri, namun juga klub, itulah mengapa mereka mendapatkan target yang ia inginkan.
Saya kira mereka akan punya kesempatan yang sama besarnya seperti tim lain untuk memenangkan Premier League musim ini dan itu akan bagus untuk fans Manchester United, mengingat setelah Sir Alex Ferguson pergi, semuanya mengecewakan.
Mereka coba untuk bangkit dengan cepat, karena kita melihat apa yang terjadi dengan Liverpool, usai dominan selama 20 tahun. Semakin waktu berjalan, anda berkata 'Oh, mereka dulunya klub besar'. Manchester United tak bisa membiarkan itu terjadi. [initial]
(talk/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Pensiun Main Bola, Ini Profesi Yang Akan Dilakoni Rooney
Liga Inggris 29 Juli 2016, 21:57 -
Rooney: Musim Ini Akan Jadi Musim Besar Bagi MU
Liga Inggris 29 Juli 2016, 21:33 -
Hadirnya Mourinho Kembalikan Mental Juara Skuat MU
Liga Inggris 29 Juli 2016, 21:12 -
Termasuk Ibrahimovic, Inilah Skuat MU Guna Lawan Galatasaray
Liga Inggris 29 Juli 2016, 20:22 -
Rivaldo Akui Pernah Diperebutkan Liverpool dan MU
Liga Inggris 29 Juli 2016, 18:23
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39