Bos West Ham: Zaza Bisa Ikuti Jejak Bergkamp
Editor Bolanet | 2 Oktober 2016 01:50
Zaza sendiri didatangkan West Ham pada musim panas ini dari Juventus sebagai pemain pinjaman. Diharapkan mampu menjadi solusi lini serang The Hammers, nyatanya Zaza belum kunjung mencetak gol di empat pertandingan terakhirnya bersama West Ham.
Bilic sendiri percaya hanya masalah waktu sebelum Zaza menunjukkan potensi terbaiknya sebagai seorang penyerang. Dia [Zaza] adalah pemain yang sangat bagus dan datang dari klub besar dari negara lain beber Bilic kepada Soccerway.
Setiap pemain baru butuh waktu untuk beradaptasi. Jika anda melihat ke belakang, ada pemain seperti Dennis Bergkamp yang butuh waktu sekitar satu tahun sebelum menjadi andalan Arsenal
Kesulitan bermain itu normal bagi para pemain terutama mereka yang datang dari luar negeri. Zaza sendiri tidak bermain reguler di Juventus sehingga ia tidak cukup fit untuk bermain. Memang butuh waktu untuk itu semua, namun sayangnya kami tidak memiliki banyak waktu tandas mantan pelatih Timnas Kroasia tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cazorla: Belum Ada Perkembangan Soal Kontrak Baru
Liga Inggris 1 Oktober 2016, 23:00 -
Glenn: Wenger Sempurna untuk Inggris
Liga Inggris 1 Oktober 2016, 22:40 -
Xhaka: Jangan Harapkan Saya Cetak Gol Setiap Minggu
Liga Inggris 1 Oktober 2016, 22:30 -
Wenger Indikasikan Bisa Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 1 Oktober 2016, 22:20 -
Wenger Tak Terobsesi dengan Trofi
Liga Inggris 1 Oktober 2016, 22:00
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40