Bos Wales Ingatkan Lawan Tak Macam-macam dengan Bale
Editor Bolanet | 3 September 2015 07:19
Sang pemimpin klasemen Grup B tengah diambang lolos ke Euro 2016. Dua kemenangan di dua pertandingan berikutnya akan memastikan The Dragons tampil di turnamen besar Internasional untuk kali pertama sejak 1958.
Saat ini ada banyak hal yang bisa Anda lakukan dengan 10 orang, jika Anda memiliki taktik yang benar. Gareth merupakan seorang sosok yang kuat. Gareth tahu bagaimana cara menghadapi tekel. Ia cukup bagus untuk melihat pemain menghampirinya, dan mampu memberikan reaksi yang benar, jelas Coleman pada Express.
Kami tidak ingin perlakuan istimewa (dari wasit). Di pertandingan terakhir melawan Siprus kami bermain dengan 10 orang usai Andy King mendapat kartu merah. Kami memang akan kesulitan, namun kami akan berkonsentrasi pada apa yang ada, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- De Gea Masuk Skuat MU untuk Liga Champions, Perpanjang Kontrak?
- Inilah Alasan Wenger Tak Mendatangkan Pemain Baru Lagi
- Keluarga Khawatir Ketika Martial Dihargai 36 Juta
- Wenger Angkat Bicara Soal Pembelian Mahal MU pada Martial
- Martial: Wajar Jika Rooney Tak Kenal Saya
- Martial Ingin Main di Tengah, Tapi Harus Siap di Posisi Lain
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale: Saya Sangat Menyukai Kota Madrid
Liga Spanyol 2 September 2015, 14:41 -
Bellamy: Bale Pemain Terbaik Wales Sepanjang Masa
Liga Spanyol 2 September 2015, 11:06 -
King: Berani Tendang Bale, Awas Saja
Piala Eropa 2 September 2015, 11:00 -
Pemain Hebat Yang Tak Pernah Juara Premier League
Editorial 1 September 2015, 12:05 -
Casemiro Ungkap Kesan Satu Ruang Ganti dengan CR7 & Bale
Liga Spanyol 1 September 2015, 08:06
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39