Bos Swansea Bantah Dirinya dan Ancelotti Akan ke Everton
Rero Rivaldi | 27 Oktober 2017 12:40
Bola.net - - Bos Swansea City, Paul Clement, membantah klaim yang mengatakan ia akan bergabung dengan Carlo Ancelotti di .
Clement sebelumnya pernah menjadi asisten Ancelotti di Chelsea, PSG, Real Madrid, dan Bayern Munchen, sebelum ia akhirnya menerima tawaran pekerjaan di Liberty Stadium musim lalu.
Pria Italia belum lama ini dipecat oleh Bayern dan sejak saat itu ia dikaitkan dengan posisi manajer di Goodison Park, yang tengah lowong usai Ronald Koeman dipecat.
Namun pria 45 tahun mengatakan ia belum berbicara dengan Ancelotti dan juga tak punya keinginan meninggalkan klub asal Wales.
Hal tersebut takkan menarik minat saya sama sekali, tutur sang bos jelang laga melawan Arsenal, menurut Sportsmole.
Saya senang berada di sini dan saya kira saya berada di klub yang bagus. Ada tantangan yang begitu masif dan saya menikmatinya dan saya tak punya rencana pergi ke manapun.
Saya tidak berbicara dengan Carlo sepekan belakangan ini, jadi saya tidak tahu soal situasi dan rumor itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Yakin Bakal Kembalikan Magis Ozil
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 23:42 -
Rudiger Tekankan Pentingnya Carabao Cup Bagi Chelsea
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 21:05 -
Ferdinand Tak Anggap Kane Selevel Ronaldo dan Messi
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 20:31 -
Gelandang Stuttgart Ini Mengaku Dibidik Arsenal
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 20:29 -
Kenapa Arsenal Tidak Pecat Arsene Wenger, Memangnya Tak Ingin Juara?
Open Play 26 Oktober 2017, 19:46
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39