Bos Stoke: Kenapa Chelsea Harus Mengganti Pelatih Terbaiknya?
Editor Bolanet | 27 Oktober 2015 01:19
Hingga pekan kesepuluh Premier League, Chelsea masih tertinggal di peringkat 15 karena hanya memiliki 11 poin. Di laga terakhir, The Blues baru saja dipermalukan West Ham dengan skor 2-1.
Hasil mengecewakan tersebut semakin membuat Mourinho tertekan. Tapi Hughes memberikan saran pada Roman Abramovic agar tidak memecat pelatih asal Portugal tersebut.
Dia adalah pelatih papan atas dan manajer terbaik Chelsea yang pernah ada. Jadi kenapa mereka harus menggantinya? tutur Hughes seperti dilansir Daily Mail.
Dia memiliki pengetahuan dan pemahaman bagaimana cara mengubah keadaan. Saya rasa tak ada orang yang mengira bahwa ia tak bisa melakukan itu, sambung Hughes.
Tengah pekan ini, Hughes bersama dengan Stoke City akan menghadapi Chelsea dalam kompetisi Capital One Cup di Britannia Stadium. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Begovic: Chlesea Tampil Lebih Baik
Liga Italia 26 Oktober 2015, 20:19 -
Abramovic Lobi Guardiola untuk Gantikan Mourinho
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 18:25 -
Prediksi Stoke City vs Chelsea 28 Oktober 2015
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 16:00 -
Akankah Jose Mourinho Mengikuti Jejak Roberto Di Matteo?
Editorial 26 Oktober 2015, 15:24 -
Dipukul West Ham, Azpilicueta Ingin Menang Lawan Stoke
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 13:38
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39