Bos Spurs Yakin Timnya Sudah Patahkan Kutukan Wembley
Rero Rivaldi | 10 Februari 2018 09:20
Bola.net - - Bos , Mauricio Pochettino, percaya bahwa timnya kini sudah berhasil mematahkan 'Kutukan Wembley', yang sering didengungkan oleh media sejak mereka pindah ke stadion nasional Inggris musim ini.
Spurs kini tercatat tak terkalahkan di 12 pertandingan Premier League ketika bermain di kandang sementara mereka itu, termasuk ketika menundukkan Manchester United 2-0 di laga terakhir mereka di sana.
Pochettino percaya bahwa Spurs, yang akan kembali ke White Hart Lane pasca renovasi rampung di 18/19, sudah bisa membuat Wembley bagaikan rumah sendiri.
Semuanya begitu sulit di awal, tutur Poch di Goal International. Sama seperti ketika anda pindah rumah. Anda lahir dan anda tumbuh di rumah itu, dan setelah 20 tahun anda pindah ke rumah lain. Anda butuh waktu untuk beradaptasi dengan semuanya.
Di beberapa malam pertama anda tak bisa tidur karena semuanya berbeda. Rumah itu baru, namun tidak seperti rumah anda dulu. Sekarang, kami sudah bisa merasa bahwa itu rumah kami, sebelumnya itu seperti rumah baru.
Bagi fans, mereka juga mengalami hal serupa. Sulit sekali untuk beradaptasi, karena posisi mereka lebih menyebar dan mereka sebelumnya selalu ada di tempat yang sama seumur hidup mereka, dengan orang-orang yang sama. Manusia adalah makhluk yang menyukai kebiasaan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Disarankan Parkir Xhaka dan Mainkan Wilshere Saat Jumpa Spurs
Liga Inggris 9 Februari 2018, 19:57 -
Saat Lawan Spurs, Arsenal Diminta Ekstra Waspada Terhadap Kane
Liga Inggris 9 Februari 2018, 19:40 -
Kata Wenger, Pemain Inggris Sekarang Pintar-pintar Dalam Urusan Diving
Liga Inggris 9 Februari 2018, 19:21 -
Khedira Sebut Kane Lebih Berbahaya Dibanding Lewandowski
Liga Champions 9 Februari 2018, 14:23 -
Alderweireld Nyatakan Siap Ladeni Arsenal
Liga Inggris 9 Februari 2018, 14:20
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10