Bos Inggris Sebut Lallana Terbaik di Tiga Singa
Rero Rivaldi | 9 Oktober 2017 12:00
Bola.net - - Gareth Southgate mengatakan bahwa Adam Lallana merupakan pemain paling kreatif di timnas , dibandingkan Dele Alli.
Gelandang serang Spurs sempat absen satu pertandingan usai sebelumnya terlibat insiden jari tengah di pertandingan Kualifikasi Piala Dunia.
Banyak orang percaya bahwa Alli merupakan andalan Inggris di lini tengah, namun Southgate justru memberikan kredit khusus pada pemain , Lallana, yang tengah absen karena cedera.
Selama saya menangani tim, Adam Lallana adalah pemain terbaik kami dan kami tak bisa memainkannya di tiga pertandingan terakhir. Ada beberapa pemain yang bisa membongkar pertahanan dan mencetak gol, tutur Southgate di Telegraph.
Dele pemain yang menarik. Jika anda menganalisa permainannya, dia adalah pencetak gol dan bukan pemain yang menghubungkan antarlini seperti Adam.
Jadi, persepsi para pemain dan skill mereka yang sebenarnya dan area di mana mereka bisa menjadi efektif tidak selalu dipahami semua orang.
Kekuatan terbesar Dele adalah maju ke kotak penalti, dengan timing yang tepat, melakukan finishing, dan mencetak gol. Jika dia bisa lebih konsisten dan kreatif, dia akan lebih baik dari sekarang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Ingin Amankan Putra Phil Neville
Liga Inggris 8 Oktober 2017, 14:37 -
Agar Jadi Pemain Hebat, Ini Saran Southgate Pada Dele Alli
Piala Dunia 8 Oktober 2017, 10:23 -
Tottenham Yakin Bisa Terus Genggam Tangan Dele Alli
Liga Inggris 7 Oktober 2017, 22:20 -
Diincar Chelsea dan City, Bek Ini Tegaskan Bahagia di Tottenham
Liga Inggris 7 Oktober 2017, 19:10 -
Kane Tak Mau Pikul Beban Inggris Sendirian di Piala Dunia
Liga Inggris 7 Oktober 2017, 09:30
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39