Bos Hull City Phelan Pelatih Terbaik Premier League Bulan Agustus
Editor Bolanet | 9 September 2016 23:49
Masa depan Phelan di Hull sebenarnya masih menjadi pertanyaan. Pasalnya, klub bermarkas di KCOM Stadium ini pada awalnya menunjuk Phelan hanya sebagai pelatih sementara.
Namun mantan asisten Sir Alex Ferguson di Manchester United tersebut memberikan hasil mengesankan selama bulan kemarin. Ketika lawan juara bertahan Leicester City, Hull mampu meraih tiga poin. Lalu pada pekan kedua, klub promosi tahun ini tersebut mengalahkan Swansea dalam laga tandang.
Di laga terakhir sebelum jeda internasional, The Tigers hampir menahan imbang MU tapi akhirnya kalah di menit-menit akhir. Namun satu kekalahan tersebut tetap membuatnya menyandang gelar pelatih terbaik.
Pada akhir pekan ini, Hull akan menjalani laga tandang lawan Burnley. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Romero Ungkap Cara Mourinho Kembalikan Mental MU
Liga Inggris 8 September 2016, 23:38 -
Jadwal TV: 9 - 12 September 2016
Jadwal Televisi 8 September 2016, 23:32 -
Stones Berharap Bisa Hentikan Zlatan Ibrahimovic
Liga Inggris 8 September 2016, 23:22 -
Conte Tak Puas Dengan Fisik Pemain Chelsea
Liga Inggris 8 September 2016, 23:12 -
Stones Yakin Guardiola dan Mourinho Akur dalam Derby Manchester
Liga Inggris 8 September 2016, 23:07
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39