Bos Chelsea Patok Harga untuk Eden Hazard
Editor Bolanet | 25 April 2016 03:01
Harga yang sangat tinggi ini dipercaya akan membuat Hazard tetap bertahan di Stamford Bridge musim depan. Pasalnya, tak akan ada klub yang mau membayar permintaan yang sangat tinggi tersebut.
Real Madrid dan PSG memang sempat dikaitkan dengan Hazard. Namun dua klub kaya di Eropa ini tak akan mau membayar lebih dari 47 juta pounds untuk pemain 25 tahun yang musim ini bermain tak mengesankan.
Musim lalu, pemain asal Belgia ini ditetapkan sebagai pemain terbaik di Premier League. Tapi musim ini ia baru bisa mencetak gol pertama kalinya di liga dalam kemenangan menghadapi Bournemouth kemarin (24/4).
Hazard gabung dengan Chelsea dari Lille pada tahun 2012 dengan harga 40 juta euro. Sekarang ia masih memiliki kontrak hingga 2020. [initial]
Baca Juga:
- MU Gagal Miliki Pemain Valencia Andre Gomes
- Arsenal dan Juve Berebut 'The Next Zlatan Ibrahimovic'
- Leicester Menang, Arsenal dan Man City Tak Mungkin Mengejar
- Fakta-Fakta Penanda Kehebatan Leicester City
- MU Temui Saingan Berat Dapatkan Renato Sanches
- Hasil Pertandingan Leicester City vs Swansea City: Skor 4-0
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jovetic Tak Pikirkan Ketertarikan Chelsea
Liga Italia 24 April 2016, 23:59 -
Hazard Acungkan Jempol Pada Chelsea Usai Bantai Bournemouth
Liga Inggris 24 April 2016, 11:46 -
Akhiri Puasa Gol, Hazard Mengaku Bahagia
Liga Inggris 24 April 2016, 11:33 -
Conte Minta Chelsea Cegah Cuadrado Ke Juventus
Liga Inggris 24 April 2016, 07:49 -
Usai Bantai Bournemouth, Chelsea Ingin Menang Lawan Spurs
Liga Inggris 24 April 2016, 07:30
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40