Bos Bordeaux Akui Malcom Bisa Pindah ke Arsenal
Rero Rivaldi | 21 Februari 2018 12:30
Bola.net - - Bos , Gustavo Poyet, mengindikasikan bahwa Malcom kemungkinan besar akan berpindah klub di musim panas mendatang.
Poyet mengkonfirmasi bahwa klub Prancis sempat menolak beberapa penawaran yang muncul dari Premier League untuk pemain Brasil bulan lalu. Namun ia menyatakan situasinya bisa berubah memasuki Juni mendatang.
Malcom sendiri sebelumnya sudah menyatakan siap untuk bertualang ke Premier League, usai konon mendapat jaminan bakal dilepas oleh Bordeaux begitu musim 17/18 usai.
Dia adalah pemain yang berbeda, dia bisa menentukan hasil akhir laga dengan kemampuannya sendiri, tutur Poyet menurut Sportsmole.
Januari silam, kami sedikit kesulitan karena dia hampir bergabung dengan Premier League. Kami harus mempersiapkan diri karena cepat atau lambat dia juga akan pergi.
dan dikabarkan bersaing ketat untuk mendapatkan tanda tangan Malcom, namun tawaran keduanya mendapatkan respon negatif dari klub Prancis di bursa musim dingin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Alasan Tim Inggris Bisa Juara Liga Champions Musim Ini
Editorial 20 Februari 2018, 10:16 -
Moura: Spurs Juara Liga Champions? Mengapa Tidak
Liga Champions 20 Februari 2018, 08:10 -
Presiden Bordeaux Kirim Peringatan untuk Target Arsenal Ini
Liga Eropa Lain 19 Februari 2018, 15:00 -
Eks Arsenal Sebut Bakal Kaget Jika Madrid Tak Dekati Kane
Liga Inggris 19 Februari 2018, 13:50 -
'Kane Kini Sudah Sekelas Messi'
Liga Inggris 19 Februari 2018, 13:40
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40