Bos America: Zidane Buat Madrid Seperti Barca
Rero Rivaldi | 14 Desember 2016 12:50
Bola.net - - Ricardo La Volpe, manajer Club America, belum lama ini memberikan pujian pada Zinedine Zidane, sosok manajer yang ia anggap memiliki visi dan sudah banyak memberikan perubahan penting dalam skema permainan Real Madrid.
La Volpe akan menjadi lawan Zidane, ketika kedua klub bertemu di babak semifinal Piala Dunia Antarklub di Jepang pekan ini. Ia lantas memberikan analisa mengenai manajer Prancis, yang sukses mempersembahkan trofi Liga Champions di musim perdananya di Real Madrid.
Dia adalah seorang fenomena, dia sudah memiliki semuanya dan dia amat hebat. Semua pemain hebat yang ada di tim amat ingin membantunya, tutur La Volpe menurut AS.
Apa yang dia ubah dari era Benitez? Empat bek yang ada di belakang, bukan barisan di depan. Namun kemunculan Casemiro juga banyak membantu, dia membuat Modric dan Kroos mampu bergerak bebas dan menciptakan Madrid yang berbeda, dan lebih seperti Barcelona.
Dia memiliki kemampuan yang bagus untuk melihat itu. Dia sudah melakukan sesuatu. Dia memiliki visi dan saya memberikan selamat padanya, karena dia sudah menunjukkan apa yang dia bisa.
Madrid sendiri baru saja menang atas Deportivo La Coruna di pertandingan terakhir mereka di La Liga pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perpanjang Kontrak, Lewandowski Tutup Pintu ke Madrid
Liga Eropa Lain 13 Desember 2016, 22:38 -
Atas Nama Maradona, Napoli Ingin Balas Dendam pada Real Madrid
Liga Champions 13 Desember 2016, 21:25 -
Sergio Ramos Buru Happy Ending di Tahun 2016
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 20:39 -
Weigl Mengaku Terkesan Dikaitkan dengan Real Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 15:13 -
Sang Ibu Sebut James Takkan Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 14:56
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39