Borini: Balotelli Tak Butuh Waktu Lama untuk Adaptasi
Editor Bolanet | 9 September 2014 12:04
- Fabio Borini percaya bahwa rekan setimnya di , Mario Balotelli, tidak akan butuh waktu lama untuk beradaptasi dengan sepakbola Inggris.
Liverpool membeli Balotelli dari AC Milan dengan harga 16 juta poundsterling musim panas ini, mengakhiri 18 bulan karirnya di Italia, usai meninggalkan Manchester City di tahun 2013.
Saya merasa amat senang dengan kehadirannya. Ia tidak punya kendala bahasa mengingat ia sudah mengenal bahasa Inggris. Saya juga sudah mengenal dirinya sebelumnya, ketika kami bermain bersama di Tim Nasional U-21, ia beradaptasi dengan baik, tutur Borini pada Gianlucadimarzio.com.
Dan tentu saja, banyak hal yang harus ia lakukan, karena sepakbola Inggris memiliki ritme permainan yang berbeda dibanding di Italia. Namun tidak akan butuh waktu lama sebelum ia terbiasa dengan itu, pungkasnya.
Balotelli sudah menjalani debutnya di Liverpool, saat tim menang 3-0 atas Tottenham di White Hart Lane. [initial]
(gian/rer)
Liverpool membeli Balotelli dari AC Milan dengan harga 16 juta poundsterling musim panas ini, mengakhiri 18 bulan karirnya di Italia, usai meninggalkan Manchester City di tahun 2013.
Saya merasa amat senang dengan kehadirannya. Ia tidak punya kendala bahasa mengingat ia sudah mengenal bahasa Inggris. Saya juga sudah mengenal dirinya sebelumnya, ketika kami bermain bersama di Tim Nasional U-21, ia beradaptasi dengan baik, tutur Borini pada Gianlucadimarzio.com.
Dan tentu saja, banyak hal yang harus ia lakukan, karena sepakbola Inggris memiliki ritme permainan yang berbeda dibanding di Italia. Namun tidak akan butuh waktu lama sebelum ia terbiasa dengan itu, pungkasnya.
Balotelli sudah menjalani debutnya di Liverpool, saat tim menang 3-0 atas Tottenham di White Hart Lane. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sturridge Akan Kembali Merumput Dalam Waktu Dekat
Piala Eropa 8 September 2014, 21:45 -
Bergaya Ala Spanyol, Suso Puji Rodgers
Liga Inggris 8 September 2014, 20:29 -
Henderson Ikut-ikutan Cedera, Inggris Resah
Piala Eropa 8 September 2014, 11:49 -
Rodgers Dinilai Pas Gantikan Hodgson
Piala Eropa 8 September 2014, 11:06 -
Sterling Ingatkan Rooney pada Striker Legendaris Belanda
Liga Inggris 8 September 2014, 09:47
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39