Borini Ambisi Menangkan Trofi
Editor Bolanet | 25 Januari 2015 03:00
The Reds baru saja mengantongi hasil imbang agregat 1-1, usai menjamu di semifinal Piala Liga tengah pekan ini. Hal tersebut lantas membuat Borini optimis bisa memenangkan trofi bersama The Reds musim ini.
Tahun lalu saya mendapat kesempatan untuk bermain di final Piala Liga (bersama Sunderland), tutur Borini pada laman resmi klub.
Piala FA merupakan trofi yang sulit untuk diraih karena anda bermain di begitu banyak pertandingan melawan tim yang berbeda. Anda tidak bisa mengharap apapun. Saya tahu ini kompetisi yang penting di Inggris dan hal tersebut bisa membawa anda ke level berikutnya. Memenangkan trofi bagi Liverpool amat penting saat ini, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool dan Spurs Perebutkan Gelandang Aston Villa
Liga Inggris 24 Januari 2015, 17:36 -
Lennon: Mustahil Parkir Bus Lawan Liverpool
Liga Inggris 24 Januari 2015, 16:15 -
Heskey Harapkan Sambutan Hangat Dari Fans Liverpool
Liga Inggris 24 Januari 2015, 00:04 -
Heskey Senang Bisa Kembali Mengunjungi Anfield
Liga Inggris 23 Januari 2015, 23:56 -
Borini Bertekad Rebut Tempat Inti di Liverpool
Liga Inggris 23 Januari 2015, 23:47
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39