Bolasie: Wayne Rooney Sosok Berkelas
Rero Rivaldi | 13 Juli 2017 10:40
Bola.net - - Winger , Yannick Bolasie, mengatakan ia sudah tidak sabar lagi ingin banyak belajar dari Wayne Rooney, usai sang striker datang dari Manchester United.
Rooney menuntaskan transfer ke klub masa kecilnya, 13 tahun usai ia meninggalkan mereka menuju Old Trafford.
Bolasie yakin bahwa sosok 31 tahun merupakan seorang pemain kelas dunia dan percaya diri bahwa para pemain baru yang ada di klub akan bisa membantu mereka melupakan kehilangan sosok Romelu Lukaku.
Saya tidak sabar untuk kembali mengenakan seragam klub. Ada banyak pemain berkualitas yang datang, terutama Rooney, yang merupakan pemain kelas dunia. Dia akan membawa mental seorang pemimpin dan akan hebat belajar darinya, tutur Bolasie di talkSPORT.
Pembelian yang kami buat sejauh ini sudah membuat tim menjadi lebih kuat. Persaingan untuk merebut tempat akan amat ketat, namun itulah yang akan saya nantikan. Hal tersebut akan membuat saya mencapai level yang berbeda.
Di Everton, kami sudah mendatangkan banyak pemain hebat dan kami akan bisa menutupi kepergian Rom di semua sisi. Kami hanya harus move on dan menatap masa depan yang menarik ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Icardi: Kalau Perisic Tidak Hepi, Pergi Saja
Liga Italia 12 Juli 2017, 22:48 -
Liga Europa Akan Jadi Katalis MU Untuk Sukses Musim Depan
Liga Eropa UEFA 12 Juli 2017, 19:35 -
Ji-Sung Senang Dipuji Mirip Kante
Liga Inggris 12 Juli 2017, 19:03 -
Jagielka Bahagia Everton Putuskan Pulangkan Rooney
Liga Inggris 12 Juli 2017, 17:15 -
Lukaku 'Pecahkan' Rekor Pemain Termahal Dunia
Liga Inggris 12 Juli 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39