Bogdan Ingin Jadi Pilihan Utama Brendan Rodgers
Editor Bolanet | 1 Juli 2015 16:19
Kepada situs resmi klub, Bogdan berkata, Saya ingin mengambil kesempatan ini dan bermain di banyak pertandingan sebisa mungkin. Saya bisa menjadi kiper utama untuk Liverpool,
Bagaimana melakukannya? Pertama, saya harus terus berlatih, saya harus membuktikan diri saya dan membuktikan kepada manajer bahwa saya mampu mengemban tugas tersebut. Saya akan mendapatkan kesempatan, saya harus mengambilnya dan bermain bagus. imbuh pemain berusia 27 tahun tersebut.
Bogdan diboyong dari Bolton dengan status free transfer. Ia akan menjadi pelapis bagi Mignolet yang selama ini menjadi kiper utama bagi The Reds.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lambert Sudah Bersiap Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 30 Juni 2015, 22:09 -
Gomes: Firmino Akan Bersinar di Premier League
Liga Inggris 30 Juni 2015, 19:47 -
Di Tangan Benitez, Ronaldo Tak Kebal Rotasi
Liga Spanyol 30 Juni 2015, 19:18 -
Termasuk Arsenal, Tim Inggris Ini Antri Dapatkan Arda Turan
Liga Inggris 30 Juni 2015, 14:19 -
Inikah Calon Asisten Manajer Liverpool Yang Baru?
Liga Inggris 30 Juni 2015, 13:32
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39