Blind dan Herrera Bikin Mantan Pemain Man United Ini Terkesan
Editor Bolanet | 17 Oktober 2014 18:27
Dua pemain tersebut didatangkan pada bursa transfer musim panas lalu. Dan sejak itu menjadi salah satu kunci permainan Setan Merah hingga mampu menembus empat besar klasemen sementara Premier League.
Dan diungkapkan Butt, dirinya sangat terkesan dengan kemampuan adaptasi dua pemain tersebut di Premier League.
Mereka berdua beradaptasi dengan sangat baik. Herrera tak beruntung dengan cederanya, tapi dia mencetak beberapa gol dan terlihat positif dan tenang saat menguasai bola, pujinya.
Blind datang dan membantu untuk menopang semuanya. Dia mungkin satu-satunya, jangkar yang kami miliki. Blind sangat protektif, namun dia bisa mengumpan juga. Dia tampak kuat dan nyaman, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rafael Yakin Van Gaal Akan Bawa Man United Kembali Berjaya
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 18:30 -
John O'Shea Yakin Man United Akan Masuk Empat Besar
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 18:14 -
'Falcao dan Van Persie Bisa Padu di Lini Depan United'
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 17:21 -
Sir Alex Ferguson Pun Terkesan Dengan Pelatih Burnley
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 17:08 -
Guardiola Menatap United, Pers Inggris Antusias
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 16:16
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40