Blind Akui Sulit Komunikasi dengan Bailly
Editor Bolanet | 8 Oktober 2016 14:00
Blind datang ke Old Trafford usai dibeli dari pada Juni silam. Latar belakangnya sebagai pemain kelahiran Pantai Gading dan juga pengalaman bermain di La Liga, membuatnya sejauh ini hanya bisa berbicara dalam bahasa Prancis dan Spanyol dengan fasih.
Hal ini diakui oleh Blind sedikit menyulitkan, namun ia percaya hal tersebut tidak akan jadi masalah selama setiap orang mengerti gaya bermain satu sama lain dengan baik.
Saya kira kuncinya adalah banyak bicara, tutur Blind pada Mirror.
Semuanya sedikit lebih sulit dengan Eric, karena ada kendala bahasa, namun kami berdua sama-sama memahami sepakbola dan anda bisa melakukan banyak hal dengan menggunakan isyarat tangan.
Kami memiliki pemahaman yang bagus untuk saat ini. Amat penting untuk bisa saling mengandalkan satu sama lain dan membantu satu sama lain, hal tersebut membantu tim untuk membangun kebersamaan. [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shearer: MU Harus Bangga Punya Rashford
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 23:59 -
Punya Bakat Istimewa, Rashford Diklaim Miliki Masa Depan Cerah
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 21:35 -
Keown Minta Southgate Maksimalkan Pengalaman Rooney
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 21:03 -
8 Pemain Kunci Arsenal Yang Membelot Ke Klub Rival
Editorial 7 Oktober 2016, 15:23 -
Bailly Akui Premier League Tak Mudah
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39