Bintang Tottenham: United Bukan Cuma Soal Alexis Sanchez
Rero Rivaldi | 30 Januari 2018 09:10
Bola.net - - Eric Dier mengatakan bahwa kehadiran Alexis Sanchez di Manchester United takkan mengubah rencana ketika mereka menjamu tim Setan Merah tengah pekan ini.
United akan datang ke Wembley pekan ini untuk melakoni laga lanjutan Premier League.
Sanchez kemungkinan akan mendapatkan debutnya di Liga Inggris bersama United dalam pertandingan itu, usai sebelumnya diturunkan di babak IV Piala FA melawan Yeovil.
Andai memang bermain, eks pemain Arsenal bakal jadi salah satu ancaman terbesar untuk tim London Utara.
Namun Dier mengatakan di FFT: Pertandingan secara keseluruhan takan berubah hanya karena satu pemain.
Bermainnya Sanchez takkan membuat perbedaan bagi saya sebagai pemain. Saya sudah sering menghadapinya dan kami semua tahu seperti apa kualitasnya.
Namun dia akan membuat United, yang sudah penuh kualitas, menjadi semakin kuat. Ini akan menjadi pertandingan yang hebat, laga yang sulit, namun saya kira satu pemain takkan mengubah satu pertandingan.
Setiap pertandingan sangat penting sekarang. Laga melawan Newport sebelumnya sama pentingnya dengan laga melawan United dan Liverpool.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Berharap Fellaini Tak Hengkang dari MU
Liga Inggris 29 Januari 2018, 22:47 -
Mourinho Tak Akan Halangi Ibrahimovic Pindah ke LA Galaxy
Liga Inggris 29 Januari 2018, 22:16 -
Demi De Gea, Madrid Sekarang Siap Lepas Ronaldo
Liga Spanyol 29 Januari 2018, 21:49 -
MKhitaryan Tak Sabar Untuk Berpasangan Dengan Sang Raja Assist
Liga Inggris 29 Januari 2018, 21:18 -
Ibrahimovic Akan Ikuti Jejak Beckham dan Gerrard
Liga Inggris 29 Januari 2018, 14:40
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39