Bintang Bertahan, Wenger Optimis Musim Depan
Editor Bolanet | 19 Mei 2013 17:00
Ini adalah perasaan yang benar-benar indah mengetahui semua pemain yang saya inginkan bertahan akan bertahan. Kepastian ini penting karena beberapa musim panas silam menjadi waktu yang sulit, ucapnya seperti dilansir Daily Star.
Selain mengungkapkan bahagia dengan kenyataan tersebut, Wenger juga yakin dengan skuad yang dimilikinya saat ini dapat berbuat lebih banyak musim depan. Meskipun ia juga berharap dapat mendatangkan pemain baru untuk meningkatkan kualitas tim.
Kami dapat berbicara tentang pemain baru dan saya berharap mendapatkannya. Tetapi stabilitas ini lebih penting dan kami memilikinya. Para pemain telah membuat saya bangga, pungkasnya.
Arsenal sendiri tengah bersiap menghadapi Newcastle di laga pamungkas Liga Premier. Kemenangan menjadi bidikan Theo Walcott dkk untuk mengamankan satu tiket sisa ke Liga Champions musim depan. (ds/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Detail Jersey: Arsenal Away 2013-2014
Open Play 18 Mei 2013, 22:06 -
Jadwal Play-off Potensial Chelsea-Arsenal
Liga Inggris 18 Mei 2013, 06:47 -
Liga Inggris 18 Mei 2013, 04:38
-
Podolski: Kemenangan Arsenal Lebih Penting
Liga Inggris 18 Mei 2013, 02:02 -
Mertesacker Bantah Kabar Hengkang Dirinya
Liga Inggris 18 Mei 2013, 01:01
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23