Bilic: Chicharito Target Utama West Ham
Rero Rivaldi | 28 Juli 2017 08:40
Bola.net - - Javier Hernandez adalah striker top yang memang sudah lama diinginkan West Ham, menurut manajer Slaven Bilic.
Pemain Meksiko mengikat kontrak tiga tahun di London Stadium usai ia dibeli dengan harga 16 juta pounds dari tim Bundesliga, Bayer Leverkusen.
Bilic mengatakan bahwa ia coba merekrut Hernandez ke West Ham dua tahun silam, ketika ia meninggalkan Manchester United dan pria Kroasia senang akhirnya mendapatkan pemain yang ia incar.
Chicharito amat penting di proyek ini. Ketika saya datang ke West Ham dua tahun lalu dan dia meninggalkan United, saya sudah menginginkannya, tutur Bilic menurut Goal International.
Ketika dia memutuskan pergi ke Leverkusen, dia bilang 'maaf' dan sekarang setelah dua tahun, saya tahu bahwa ia mungkin akan pergi, jadi saya menghubunginya lagi. Kami tidak harus memulai dari nol.
Dia pemain fantastis. Amat berpengalaman dan sudah pernah bermain di banyak tempat dan mencetak banyak gol. Dia berlari, menekan lawan, semuanya. Dia adalah target utama kami untuk striker.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Konfirmasi Kedatangan dan Latihan Alexis Sanchez
Liga Inggris 27 Juli 2017, 23:45 -
Lakukan Tekel Keras Pada Zaha, Klopp Sebut Grujic Malas
Liga Inggris 27 Juli 2017, 23:36 -
Danilo: Zidane Seperti Ayah Sendiri
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 22:29 -
Masuknya Morata dan Rudiger Bikin Alonso Senang
Liga Inggris 27 Juli 2017, 22:26 -
Alonso Kesulitan Prediksi Siapa Juara EPL Musim Depan
Liga Inggris 27 Juli 2017, 21:30
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40